Kamis, 09 April 2020

DARI DIRI DAN SEKARANG AKU BERLITERASI



Oleh: Rokhmat

Tidak cukup Anda tau teori,
Tidak cukup Anda faham teori,
Tentunya tau teori dan faham juga di implementasikan dan targetkan kapan mulai mempraktekan khususnya diri kita

Pingin jadi orang baik tau teori dan faham caranya ya wes ndang jalankan bukan mengintruksikan kepada orang lain

Sudah di kasih tau teori berliterasi oleh pak Wahyu, Bunda Hanan, Pak Dadang
Selanjutnya kita sendiri kapan mulai berliterasi.

Susah itu karena kita tidak mau mencoba untuk mempraktekan.
Bisa di katakan bisa kalo sudah di jalankan baik, jelek atau tidak bagus itu juga sudah di kategorikan bisa. Esensi bisa tidak bisa itu karena tidak mau mempraktekan.

Dan kebahagiaan itu letaknya bukan masalah bagus atau jeleknya.

Cukup segitu saja

Salam Ngopi Nusantara

Tidak ada komentar:

Posting Komentar